• Beranda
  • Redaksi
  • Disclaimer
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Pedoman Media Siber
  • Indeks
Rakyatpost.id
  • Beranda
  • Metro
  • Nasional
  • Internasional
  • Sumut
  • Medan
  • Daerah
  • Politik
  • Hukum
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Ragam
Tidak ditemukan.
Tampilkan seluruhnya.
  • Beranda
  • Metro
  • Nasional
  • Internasional
  • Sumut
  • Medan
  • Daerah
  • Politik
  • Hukum
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Ragam
Tidak ditemukan.
Tampilkan seluruhnya.
Rakyatpost.id
Tidak ditemukan.
Tampilkan seluruhnya.
  • Beranda
  • Metro
  • Nasional
  • Internasional
  • Sumut
  • Medan
  • Daerah
  • Politik
  • Hukum
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Ragam
Home Daerah

Robintang Naibaho Lantik Pengurus Bundesma Marsada Tahi Kec. Pangururan Periode 2025 – 2030

adminberita
23 April 2025
/ Daerah
0 0
0
Robintang Naibaho Lantik Pengurus Bundesma Marsada Tahi Kec. Pangururan Periode 2025 – 2030

RakyatPost.id, Samosir, – Camat Pangururan Robintang Naibaho resmi melantik dan mengambil sumpah/janji pengurus Bundesma Marsada Tahi Kecamatan Pangururan Periode 2025 – 2030, yang berlangsung di Kantor Bundesma Marsada Tahi, Jalan Raya Simanindo, Desa Sahitnihuta, Kecamatan Pangururan, Selasa (22/4/2025).

Pelantikan dan pengambilan sumpah/janji pengurus Bundesma Marsada Tahi Kecamatan Pangururan meliputi; pengangkatan Penasehat, Pengawas dan Pelaksana Operasional, yang didasarkan atas Musyawarah Antar Desa (MAD) dan dituangkan dalam Berita Acara Nomor 2 tahun 2025.

Baca Juga

Bupati Samosir Dampingi Gubsu Terima Kunker Spesifik Komisi II DPR RI

Pemkab Samosir Gelar Ranperda Tentang Perlindungan dan Pemberdayaan Petani

Festival Wisata Edukasi Leluhur Batak Rumahela Dibuka

Acara pelantikan tersebut berlangsung dengan lancar dan khidmat, yang dihadiri oleh Tokoh Agama, Sekcam Pangururan, Perwakilan Dinas Sosial, Lurah Pangururan, Para Kepala Desa, Pendamping Desa dan Tenaga Ahli Pemberdayaan Masyarakat Desa dan undangan lainnya.

Adapun Penasehat, Pengawas dan Pelaksana Operasional Bundesma Marsada Tahi Kecamatan Pangururan, yang dilantik dan diambil Sumpah/Janji;
1). Ihut Irencius Malau (Kades Hutanamora) sebagai Ketua Penasehat merangkap anggota, 2). Lasper Bartolomeus Sitanggang (Kades Tanjung Bunga) sebagai Sekretaris Penasehat merangkap anggota, 3). Rincat Sigiro (Kades Panampangan), Pelaksana Harian merangkap anggota,
4). Hadriana Situmorang sebagai Ketua Badan Pengawas,
5). Rasalin Manullang sebagai Anggota Badan Pengawas,
6.) Ridho Anggreni Naibaho sebagai Direktur Utama.

Pengurus Pelaksana Operasional “Unit Dana Bergulir Masyarakat (DBM)”;
1. Perawati Sitanggang Direktur Unit DBM,
2. Jois M. Pakpahan Manager Tata Usaha,
3. Roserna Manihuruk Manager Keuangan,
4. Demson Naibaho Staff Telle,
5. Murni Sitanggang Staff Juru Tagih,
6. Demanson Sitanggang Staff Juru Tagih,
7. Ojak Malau Manager Penyehatan Pinjaman – Penyelesaian Masalah (PP-PM),
8. Mulia Simbolon Manager Tim Verifikasi,
9. Sardi Hotmida V. Nainggolan Staff Tim Verifikasi,
10. Saut M Malau Staff Tim Verifikasi dan “Unit Pertanian Kecamatan Pangururan” yang dilantik;
1. Elson Simanjorang Direktur Unit Pertanian.

Pada arahannya Camat Pangururan Robintang Naibaho menyampaikan, bahwa ini pertama kalinya adanya pelantikan pengurus Bundesma Marsada Tahi Kecamatan Pangururan, semenjak di resmikan oleh Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom pada beberap waktu lalu, tuturnya.

Oleh karena itu semangat ini dapat memotivasi tim untuk maju terus karena tantangan organisasi ke depan semakin berat. Diharapkan agar pengurus yang terpilih melalui musywarah masyarakat desa, dapat menjaga nama baik Bundesma dan bekerja sebaik- baiknya untuk masyarakat, harapnya. (SS).

SendShareTweet
Sebelumnya

Pelindo Multi Terminal Edukasi Transportasi Ramah Lingkungan ke Siswa SD

Selanjutnya

Musrenbang RKPD Pemkab Samosir 2026, Provsu Minta Pemda Kreatif

Baca Juga

Bupati Samosir Dampingi Gubsu Terima Kunker Spesifik Komisi II DPR RI
Daerah

Bupati Samosir Dampingi Gubsu Terima Kunker Spesifik Komisi II DPR RI

4 Juli 2025
Pemkab Samosir Gelar Ranperda Tentang Perlindungan dan Pemberdayaan Petani
Daerah

Pemkab Samosir Gelar Ranperda Tentang Perlindungan dan Pemberdayaan Petani

4 Juli 2025
Festival Wisata Edukasi Leluhur Batak Rumahela Dibuka
Daerah

Festival Wisata Edukasi Leluhur Batak Rumahela Dibuka

2 Juli 2025
Bupati Samosir Ikuti Upacara HUT Bhayangkara ke- 79 Di Pangururan
Daerah

Bupati Samosir Ikuti Upacara HUT Bhayangkara ke- 79 Di Pangururan

1 Juli 2025
Pemkab Samosir Dukung Dapatkan Kembali “Kartu Hijau” Geopark Kaldera 
Daerah

Pemkab Samosir Dukung Dapatkan Kembali “Kartu Hijau” Geopark Kaldera 

30 Juni 2025
Libur Sekolah, Tetty Naibaho : Sumbang PAD Samosir Rp 866.860.000 
Daerah

Libur Sekolah, Tetty Naibaho : Sumbang PAD Samosir Rp 866.860.000 

30 Juni 2025

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Populer

  • R Rianto R Naibaho S.Pd Calon Tunggal,  Pendaftaran Pengurus PGRI Samosir Ditutup

    R Rianto R Naibaho S.Pd Calon Tunggal, Pendaftaran Pengurus PGRI Samosir Ditutup

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tim Perhutani Cek Fakta Pengelolaan HKM Kelompok Tani Hutan Dosroha

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Libur Sekolah, Tetty Naibaho : Sumbang PAD Samosir Rp 866.860.000 

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Vandiko Saksikan, Bantuan KASAD Pembersih Eceng Gondok Beroperasi di Danau Toba

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Bupati Samosir Terima LKPJ 2024

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Vandiko T Gultom Dukung Percepatan Pembentukan SPPG Program Nasional MBG

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • PMPHI Sumut : Prabowo Jangan Hanya “Manis Dibibir”, Stop Tontonan 4 Pulau

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • JMSI Tabagsel Resmi Dibentuk, Cakup Lima Kabupaten di Sumut

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Rakyatpost.id

© 2025 Rakyatpost.id - Mengabarkan & Mengedukasi.

Navigate Site

  • Beranda
  • Redaksi
  • Disclaimer
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Pedoman Media Siber
  • Indeks

Follow Us

Tidak ditemukan.
Tampilkan seluruhnya.
  • Beranda
  • Metro
  • Nasional
  • Internasional
  • Sumut
  • Medan
  • Daerah
  • Politik
  • Hukum
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Ragam

© 2025 Rakyatpost.id - Mengabarkan & Mengedukasi.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In